Untuk apa cinta
Jika menimbulkan derita
Ketika ragu merasuki jiwa
Membuat hati tersiksa
Lebih baik nikmati saja
Apa yang ada diantara kita
Meski terdapat jurang perbedaan
Keteguhan hati kan memberi kekuatan
Kau mencintaiku
dan aku pun begitu
Selama hatimu masih untukku
Maka kau pun akan selalu kurindu
*Jombang 18 Jan '10
No comments:
Post a Comment